Rekomendasi Resep Olahan Daging Sapi, Mulai dari Rendang, Sapi Panggang sampai Sapi Lada Hitam

- 9 Juli 2022, 19:06 WIB
Resep Olahan Daging Sapi
Resep Olahan Daging Sapi /Pixabay/Jungyeon

JembranaBali.com - Bingung mencari resep daging sapi? Momen Idul Adha biasanya identik dengan banyaknya daging kurban. Banyak panitia qurban yang membagikan daging kambing dan sapi ke warga sekitar.

Dengan banyaknya daging yang dibagikan tak perlu bingung untuk mengolah, karena JembranaBali.com akan berbagi resep mengolah daging sapi mulai dari rendang, sapi panggang, dan daging sapi lada hitam.

Resep olah daging sapi rendang
Resep olah daging sapi rendang

1. Rendang Daging

Bahan yang diperlukan:

500 gram daging rendang, dipotong-potong
300 ml santan kental, dari 1 butir kelapa
1.000 ml santan encer sisa santan kental
1 cm lengkuas, dimemarkan
3 batang serai, diambil putihnya, dimemarkan
3 lembar daun kunyit
3 lembar daun jeruk, dibuang tulang daunnya
1/2 sendok makan garam
1 sendok teh gula pasir
2 buah asam kandis

Baca Juga: Rekomendasi 5 HP Harga 3 Jutaan Terbaik dan Terbaru 2022

Bahan bumbu halus:

10 buah cabai merah keriting
3 buah cabai merah besar
12 butir bawang merah
5 siung bawang putih
1 cm jahe
1 cm kunyit, dibakar
3 butir kemiri, disangrai
1/2 sendok teh merica
2 sendok teh ketumbar bubuk

Halaman:

Editor: Hasanudin


Tags

Terkait

Terkini

x